Soal Remedial PPKn KD 3.3
Pilihlah salah satu jawaban yang kalian anggap paling tepat !
1. Perhatikan gambar berikut ini !
Gambar tersebut menunjukan adanya …. *
A. pekerjaan
B. agama
C. profesi
D. budaya
2. Sikap yang harus dikembangkan dalam merespon masuknya budaya asing, yaitu …. *
A. menerima sepenuhnya
B. menolak sepenuhnya
C, mewaspadai dampaknya
D. dipelajari terlebih dahulu
3. Salah satu penyebab adanya perbedaan tingkat kemampuan ekonomi adalah …. *
A. perbedaan suku bangsa
B. perbedaan keterampilan
C. perbedaan adat istiadat
D. perbedaan kesejahteraan hidup
4. Semua warga negara diharapkan untuk lebih memprioritaskan penggunaan produk dalam negeri sehingga terbangung …. *
A. kemakmuran bangsa
B. kemandirian bangsa
C. kesejahteraan rakyat
D. kemajuan bangsa
5. Globalisasi ditandai dengan saling ketergantungan antar negara dalam bidang …. *
A. sosial
B. budaya
C. ekonomi
D. Pendidikan
6. Keberagaman tindakan ekonomi di masyarakat harus disikapi dengan cara …. *
A. meremehkan tingkat ekonomi yang rendah
B. saling menghargai dalam perbedaan yang ada
C. meminta-minta kepada orang yang tingkat ekonominya tinggi
D. saling tolong menolong mengawasi harta orang kaya
7. Jika produk luar negeri lebih diminati oleh masyarakat Indonesia, maka yang dirugikan adalah …. *
A. pedagang yang biasa mengekspor barang ke luar negeri
B. pedagang yang biasa mengekspor barang dari luar negeri
C. pedagang yang menjual barang dipasar tradisional
D. pengrajin kreatif dari berbagai pelosok negeri
8. Salah satu cara agar kita bisa hidup dengan tingkatan ekonomi yang sejahtera adalah … *
A. bekerja keras dan tidak mudah putus asa
B. meminta bantuan pemerintah
C. bekerja penuh tanpa semangat
D. selalu berdoa siang dan malam kepada Tuhan
9. Adanya keberagaman ekonomi, maka sikap yang tidak perlu dikembangkan adalah …. *
A. bersahaja dalam kehidupan sehari-hari
B. bangga terhadap kemampuan diri sendiri
C. saling menghargai sesama warga masyarakat
D. tetap bangga terhadap barang produksi luar negeri
10. Perhatikan pernyataan berikut ini !
(1) memudahkan memenuhi kebutuhan hidup
(2) membantu kemajuan usaha bangs akita sendiri
(3) meningkatkan kebutuhan ekonomi bangsa kita
(4) memenuhi kebutuhan hidup sesuai keinginan
Manfaat cinta produk dalam negeri adalah …. *
A. (1), (2) dan (3)
B. (1), (2) dan (4)
C. (2), (3) dan (4)
D. (1), (3) dan (4)