Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 Semester 1 KTSP - Berikut ini merupakan contoh latihan Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 Semester 1 KTSP yang dapat kalian pelajari sebagai persiapan dalam menghadapi ulangan akhir semester ganjil yang sebentar lagi akan dilaksanakan. Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 Semester 1 KTSP disusun berdasarkan kompetensi dasar pelajaran Bahasa Indonesia yang telah ditetapkan.
Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 Semester 1 KTSP ini pun dapat dijadikan referensi bagi pendidik khususnya guru kelas 4 sekolah dasar. Karena dalam penyusunan Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 Semester 1 KTSP ini menggunakan matrik atau layout soal sehingga penyebaran aspek C1 (ingatan), C2 (pemahaman) dan C3 (Penerapan) tiap kompetensi tersusun merata. Serta dilengkapi dengan kunci jawaban pada kisi-kisi Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 Semester 1.
Jumlah Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 Semester 1 KTSP ini sebayak 50 butir soal dengan rincian sebagai berikut : Pilihan ganda 35 butir soal, Isian 10 butir soal dan uraian 5 butir soal. Semoga Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 Semester 1 KTSP ini dapat bermanfaat bagi kita semua.
Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 Semester 1 KTSP
I. Berilah tanda silang (x) pada huruf A, B, C atau D di depan jawaban yang benar !
Perhatikan gambar denah berikut ini untuk menjawab soal nomor 1-4 !
1. Bangunan yang paling dekat dengan SD maju Pintar adalah ….
A.Toko Buku Ilmu
B. Rumah Winda
C. Kantor Pos
D. Kantor
2. Jalan yang menuju arah utara adalah jalan ….
A. Jl. Diponegoro
B. Jl. Gatot Subroto
C. Jl. Ahmad Yani
D. Jl. Jenderal Sudirman
3. Perjalanan yang tepat dari rumah Winda menuju SD Maju Pintar yaitu ….
A. ke arah jalan ahmad yani, di persimpangan belok ke utara menuju jalan Gatot Subroto
B. ke arah jalan ahmad yani, di persimpangan belok ke barat menuju jalan Gatot Subroto
C. ke arah jalan ahmad yani, di persimpangan belok ke timur menuju jalan Gatot Subroto
D. ke arah jalan ahmad yani, di persimpangan belok ke selatan menuju jalan Gatot Subroto
4. Bangunan yang berada di Jalan Jenderal Sudirman adalah ….
A. Kantor
B. Kantor Pos
C. Rumah Winda
D. Toko Buku Ilmu
Perhatikan gambar berikut ini untuk menjawab soal nomor 5-7 !
5. Tulisan yang tertera pada gambar tersebut mempunyai arti ….
A. persatuan Indonesia
B. perbedaan merupakan kesatuan
C. walau kita satu namun kita beda
D. walau berbeda-beda tetap satu jua
6. Tanda Bintang yang terdapat pada gambar mempunyai arti ….
A. Persatuan Indonesia
B. Ketuhanan Yang Maha Esa
C. Kemanusiaan yang adil dan beradab
D. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
7. Kemanusiaan yang adil dan beradab di simbolkan dengan gambar ….
A. bintang
B. rantai
C. kepala banteng
D. padi dan kapas
8. Perhatikan gambar berikut ini !
Bangunan yang letaknya dekat dengan lapangan adalah ….
A. Pasar Gede
B. Rumah Ani
C. SDN. Cemara
D. Bank Swadaya
9. Gambar yang digunakan untuk menunjukan tempat atau arah adalah ….
A. denah
B. stiker
C. spanduk
D. gambaran
10. Kegunaan kompas pada denah untuk ….
A. menunjukan arah mata angin
B. menunjukan bangunan tertentu
C. membedakan arah jalan
D. hiasan pada denah
11. Sebelum digunakan, buah apel harus . . . terlebih dahulu.
A. diiris
B. dicuci
C. dicetak
D. disajikan
12. Langkah pertama dalam menggunakan setrika yaitu dengan ….
A. mematikan pengatur panas setelah digunakan
B. mencolokan kabel setrika pada stop kontak
C. menyetrika pakaian yang akan digunakan
D. memutar pengatur panas
13. Perhatikan tabel berikut ini !
No Penggunaannya
1 Ambil pisau, lalu potong buah jambu
2 Buah jambu siap untuk disajikan
3 Buah jambu dicuci terlebih dahulu
Urutan penyajian yang benar pada tabel tersebut yaitu ….
A. 3-2-1
B. 1-2-3
C. 2-1-3
D. 3-1-2
Bacalah teks bacaan berikut ini untuk menjawab soal nomor 14-16 !
Mengharumkan Sekolah
Setiap hari Jumat sekolah kami mengadakan kegiatan Jumat Bersih. Untuk memperlancar kegiatan tersebut, para siswa diwajibkan membawa alat-alat kebersihan, seperti sapu dan kemoceng. Kegiatan Jumat Bersih minggu ini tidak hanya sekadar membersihkan lingkungan sekolah, tetapi juga mengadakan gerakan mengharumkan sekolah.
Kegiatan mengharumkan sekolah dilakukan agar para guru dan siswa lebih kerasan dan kegiatan belajar di kelas berlangsung lancar. Oleh karena itu, para guru maupun siswa harus bertanggung jawab atas kebersihan dan harumnya sekolah. Gerakan mengharumkan sekolah dimulai dengan mengharumkan ruang kelas. Ini menjadi tanggung jawab para penghuni kelas. Setelah kelas disapu dan dipel, meja dan kursi ditata. Selanjutnya kelas dan ruang diberi pengharum ruangan. Selain itu, kamar kecil juga diharumkan.
14. Kegiatan mengharumkan sekolah dilaksanakan setiap hari ….
A. senin
B. minggu
C. jumat
D. selasa
15. Yang bertanggung jawab atas kegiatan mengharumkan sekolah adalah ….
A. Guru
B. Siswa
C. Penjaga Sekolah
D. Semua warga sekolah
16. Kegiatan mengharumkan sekolah dilakukan agar ….
A. sekolah menjadi terkenal
B. sekolah menjadi ramai
C. sekolah menjadi bersih
D. dapat menarik wisatawan
Perhatikan tabel berikut ini untuk menjawab soal nomor 17-19!
17. Berdasarkan tabel tersebut, dosis yang dianjurkan untuk jenis tanaman jagung adalah ….
A. 0,5-1I/ha dicampur air 400-600 I/ha
B. 1-21I/ha dicampur air 500 I/ha
C. 1-2I/ha dicampur air 500 I/ha
D. 0,5-1I/ha dicampur air 500 I/ha
18. Petunjuk pemakaian pada tabel tersebut berguna untuk ….
A. memberikan informasi harga tanaman
B. menunjukan penggunaan landonim herbisida
C. memberikan petunjuk atau cara berwirausaha yang baik
D. mengenalkan jenis tanaman yang tergolong herbisida
19. Dosis 0,5-1I/ha dicampur air 400-600 I/ha pada tabel tersebut digunakan untuk jenis tanaman ….
A. tebu
B. bambu
C. jagung
D. padi sawah
20. Referensi atau rujukan yang memuat daftar kata beserta artinya disebut …..
A. buku paket
B. pendamping
C. pegangan
D. kamus
Untuk mendapatkan Matrik, Kisi-kisi serta Kunci Jawaban lengkap silahkan hubungi admin WA 08811023226
21. Membaca memindai merupakan kegiatan ….
A. membaca untuk menemukan informasi suatu bacaan secara cepat dan tepat
B. membaca untuk menemukan informasi suatu bacaan secara lambat
C. membaca untuk menemukan informasi suatu bacaan secara pelan
D. membaca alphabet secara bersama-sama secara tepat
22. Perhatikan tabel berikut ini !
1 Kamus
2 Surat Pribadi
3 Ensiklopedia
4 Alfabeth
Berdasarkan tabel tersebut, kegiatan membaca memindai dapat diterapkan pada nomor ….
A. 1 dan 4
B. 2 dan 3
C. 2 dan 4
D. 1 dan 3
23. Kegiatan bincang-bincang yang dilakukan oleh dua orang atau lebih disebut ….
A. bicara
B. percakapan
C. berita
D. memindai
24. Untuk mengakhiri kalimat berita diperlukan tanda baca ….
A. seru (!)
B. petik (“…”)
C. koma (,)
D. titik (.)
25. Tanda Tanya digunakan untuk ….
A. menanyakan suatu keadaan
B. mengakhiri suatu kalimat
C. menyatakan jumlah
D. mengawali kalimat bacaan
26. Sebelum menggunakan obat ada baiknya kita membaca ….
A. tulisan dokter
B. petunjuk pemakaian
C. buku bacaan
D. petunjuk arah
27. Petunjuk pemakaian adalah ….
A. penjelasan dari guru
B. nasihat yang diberikan oleh orangtua
C. penjelasan tentang cara memakai sesuatu
D. kalimat yang digunakan untuk mencari informasi
28. Perhatikan tabel berikut ini !
No Penggunaannya
1 Buka tutup pentil ban
2 Pompa ban hingga ban terisi angin
3 Masukan ujung selang pompa kedalam pentil ban
4 Lepaskan ujung selang pompa
Berdasarkan tabel tersebut, petujuk penggunaan pompa yang tepat adalah ….
A. 1-2-3-4
B. 2-3-4-1
C. 1-3-2-4
D. 3-4-1-2
29. Kalimat percakapan yang belum selesai disebut kalimat ….
A. rumpang
B. khusus
C. utama
D. penjelas
30. Perhatikan cerita berikut ini !
Winda : Halo, selamat ….
Santi : Selamat sore.
Winda : Saya Winda, bisa bicara dengan Santi?
Kata yang sesuai untuk melengkapi kalimat rumpang pada percakapan tersebut adalah ….
A. pagi
B. malam
C. siang
D. sore
31. Kalimat rumpang adalah ….
A. sebuah cerita terbaru
B. bagian cerita yang hilang
C. cerita yang diadaptasi dari cerita lama
D. kalimat yang dijadikan pokok pikiran
32. Erwin mengirim surat kepada temannya. Salam pembuka yang paling tepat ia gunakan adalah ….
A. Dengan hormat,
B. Salam sayang,
C. Salam Pramuka,
D. Sahabatku yang baik,
33. Aku ingin engkau datang pada pesta ulang tahunku nanti.
Kalimat tersebut termasuk bagian ....
A. isi
B. kalimat
C. penutup
D. pembuka
34. Penulisan tempat dan tanggal yang benar adalah ....
A. Surakarta. 25 Agustus 2006
B. Surakarta. 25 agustus 2006
C. Surakarta, 25 Agustus 2006
D. Surakarta 25 Agustus 2006
35. Perhatikan tabel berikut ini !
1 Sudahkah Ayah pulang?
2 Kapan Ayah pulang?
3 Ke manakah Ayah pergi?
4 Bagaimana Ayah pulang?
Ayah pulang sepuluh hari lagi.
Berdasarkan jawaban tersebut, kalimat tanya pada tabel yang sesuai ditunjukan oleh nomor ....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !
36. Jika kamu menghadap arah barat, maka disebelah kiri kamu arah ….
37. Warna merah pada bendera kita mempunyai arti ….
38. Alat yang digunakan untuk menentukan arah adalah ….
39. Untuk mencari pikiran pokok pada teks agak panjang dapat dilakukan dengan cara membaca ….
40. Petunjuk pemakaian yang terdapat pada obat digunakan untuk menjelaskan ….
41. Perhatikan tabel petunjuk penggunaan obat berikut ini !
No Usia Petunjuk
1 6 - 12 th Sehari 2 kali 1 sendok makan
2 1 - 6 th Sehari 1 kali 1 sendok makan
3 6 bln – 1 th Sehari 1 kali ½ sendok makan
Jika Adi berusia 9 tahun, maka penggunaan dosis yang tepat berdasarkan tabel ditunjukan oleh nomor ….
42. Kegiatan membaca memindai digunakan untuk ….
43. Untuk menanyakan sesuatu menggunakan tanda baca yaitu ….
44. Perhatikan tabel berikut ini !
1 seru (!)
2 titik (.)
3 koma (,)
4 petik (“…”)
Tanda baca yang digunakan untuk mengakhiri suatu kalimat ditunjukan oleh nomor ….
45. Penjelasan tentang cara memakai atau menggunakan sesuatu disebut ….
III. Jawablah pertanyaan berikut ini secara singkat dan jelas !
46. Perhatikan gambar berikut ini !
Apa saja makna warna pada gambar tersebut ?
47. Hubungkanlah denah dengan petunjuk berikut ini !
• Rumah Ari terletak di utara jalan semangka
• Apotik terletak di dekat rumah Ari
• Toko buku terletak di depan pasar
• Rumah Dimas terletak di jalan mangga dekat dengan Rumah Tika
• Rumah Dwi terletak di selatan jalan pisang
48. Sebutkan urutan yang benar dalam menggunakan benda berikut ini !
- catur siap dimainkan
- keluarkan pion-pion dari papan catur
- susun pion-pion dengan benar pada papan catur
- buka kunci pada papan catur
49. Apa yang dimaksud dengan percakapan ?
50. Buatlah surat untuk teman dengan menggunakan bahasa yang baik dan benar dan memperhatikan penggunaan ejaan (huruf besar, tanda titik, tanda koma dll) !