Berikut ini merupakan Latihan Soal UAS IPA Kelas 6 Semester 1 yang dapat kalian pelajari sebagai bekal dalam menghadapi UAS kelas 6 semester 1. Semoga Latihan Soal UAS IPA Kelas 6 Semester 1 dapat bermanfaat bagi semua.
II. Isilah titik-titik berikut ini dengan jawaban yang benar!
36. Hawan yang memiliki pertahanan diri berupa duri pada kulitnya adalah ….
37. Hewan yang mengalami autotomi adalah ….
38. Perhatikan gambar berikut ini!
Cara perkembangbiakan hewan pada gambar tersebut adalah ….
39. Akibat dari membuang limbah ke sungai adalah ….
40. Salah satu hewan yang dilindungi pemerintah adalah ….
41. Manfaat hutan lindung adalah ….
42. Yang dimaksud degan konduktor adalah ….
43. Peralatan yag menggunakan bahan koduktor dan isolator adalah ….
44. Bahan yang dapat menghantarkan panas dengan cepat adalah ….
45. Kegunaan bahan isolator pada peralatan rumah tangga adalah ….
III. Jawablah pertanyaan berikut dengan jelas dan benar !
46. Sebutkan hewan yang kegiatannya di malam hari ?
47. Berikan contoh perkembangbiakan secara generatif !
48. Sebutkan 3 kegiatan manusia yang dapat menggangu keseimbangan alam !
49. Apa perbedaan suaka marga satwa dan cagar alam ?
50. Apa perbedaan antara konduktor dan isolator ?
Untuk pertanyaan pilihan ganda silahkan klik link berikut.